
Tim ibu kota Inggris, Chelsea
berniat untuk kembali mengulang kejadian tersebut dengan mengincar straiker bertalenta milik Atletico Madrid, Antonie Griezmann.
Rencananya Chelsea akan memanfaatkan bursa perburuan musim panas mendatang.
Alasan Chelsea memburu straiker muda trsebut adalah menurunnya peforma Didier Drogba ataupun menggantikan Loic Remy yang sedang cidera.
Greisman pindah ke Atletico Madrid pada bursa transfer musim panas lalu dan langsung masuk daftar skuat inti Diego Simione, sejauh ini ia sudah mengemas 22 gol dalam pentas La Liga.

No comments: